SPKT III Polsek Ma’rang Patroli Siang Hari Ke PT. Pegadaian Persero KCP Ma’rang

    SPKT III Polsek Ma’rang Patroli Siang Hari Ke PT. Pegadaian Persero KCP Ma’rang
    SPKT III Polsek Ma’rang Patroli Siang Hari Ke PT. Pegadaian Persero KCP Ma’rang

    PANGKEP, – Kepada pihak objek vital PT. Pegadaian dalam wilayah hukum Polasek Ma’rang demi mencegah terjadinya tindak kejahatan ataupun gangguan kamtibmas lainnya selama bulan suci Ramadhan, SPKT III Polsek Ma’rang Aipda Amiruddin bersama Kanit Reskrim Aipda Sulaeman rutin melaksanakan Patroli kunjungan ke kantor serta mengunjungi kantor PT Pegadaian Persero KCP Ma’rang bertempat di Jalan Poros Makassar Pare-pare Kelurahan Bonto-bonto Kecamatan Ma’rang Kabupaten Pangkep. Senin (17/04/23) siang.

    Saat sambang SPKT Polsek Ma’rang menyampaikan bahwa untuk mengantisipasi terjadinya tindak kejahatan dan menjaga wilayah tetap kondusif menjelang hari raya Idul fitri, jajaran Polsek Ma’rang Polres Pangkep aktif melaksanakan patroli rutin terutama pada jam rawan dengan menyambangi objek vital dan juga tempat –tempat yang dianggap rawan terjadi gangguan kamtibmas di wilayah Kecamatan Ma’rang.

    “Ini kita dilakukan untuk mencegah terjadinya tindak kejahatan serta gangguan kamtibmas lainnya sehingga masyarakat dapat dengan tenang dan nyaman pada saat melakukan aktifitas” Ungkap Aipda Amiruddin.

    Kepada Security Pegadaian yang bertugas siang ini dihimbau agar selalu waspada, jangan lengah, selalu mengecek situasi dan kondisi di seputaran kantor maupun didalam secara berkala. Perusahaan sudah mempercayakan keamanan kepadanya, maka jangan sampai lalai dalam melaksanakan tugas. jika ada yang mencurigakan sesegara mungkin menghubungi pihak kepolisian dalam hal ini Polsek Ma’rang apalagi saudara bertugas disaat hari libur kerja kantor“Pungkasnya” ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Satanger Aipda Zainal...

    Artikel Berikutnya

    Pastikan Wilayah Binaan Aman Jelang Lebaran...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Danlanud Sultan Hasanuddin Dampingi Kasau Ground Breaking Satrad Takalar
    Kepala Bakamla RI Kunjungi Markas China Coast Guard dan Konsulat Jenderal RI di Guangzhou
    Polri-TNI dan Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Gelar Patroli Besar untuk Pulihkan Keamanan di Yalimo
    Panglima TNI Dampingi Menhan Terima Kunjungan Kepala Staf Gabungan Militer Tiongkok
    Dukung Program Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Bantu Warganya Dalam Memanen Jagung

    Ikuti Kami